Menikmati Pesona Alam dan Budaya di Air Terjun Mauhalek
Air Terjun Mauhalek adalah salah satu keajaiban alam yang tersembunyi di Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Keindahan air terjun ini memikat banyak wisatawan dengan panorama alamnya yang asri, udara yang sejuk, dan aliran air yang segar sepanjang tahun. Dibawah ini Archipelago Indonesia akan membahas Air Terjun Mauhalek ini terletak di…