Batik: Karya Seni Dalam Selembar Kain
Batik adalah seni tekstil khas Indonesia yang dibuat dengan teknik pewarnaan kain menggunakan malam (lilin) sebagai perintang warna. Proses pembuatan ini melibatkan teknik tulis, cap, atau kombinasi keduanya. Menghasilkan pola dan motif yang kaya makna budaya serta filosofi. Berikut ini informasi atau update terbaru dari kami hanya di Archipelago Indonesia….