Jembatan Barelang – Mahakarya Arsitektur Yang Menghubungkan Batam & Sejarahnya
Jembatan Barelang, yang menjadi ikon kota Batam, merupakan salah satu karya arsitektur paling monumental di Indonesia. Dengan panjang yang membentang hingga 2.264 meter, jembatan ini tidak hanya menghubungkan beberapa pulau di Kepulauan Riau. Tetapi juga menjadi simbol kemajuan infrastruktur dan semangat pembangunan di daerah tersebut. Nama “Barelang” sendiri merupakan singkatan…